Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Swift Backup

Swift Backup

5.0.6
1 ulasan
48.2 k unduhan

Membuat backup data perangkat Anda

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Swift Backup adalah aplikasi backup dan pemulihan data yang memungkinkan Anda membuat salinan backup dari hampir apa pun yang ada di smartphone Android Anda. Artinya, Anda dapat memulihkan pesan SMS, riwayat panggilan, bookmark, kontak, latar belakang, dan aplikasi di smartphone Anda.

Saat membuat backup aplikasi, Anda dapat menyimpan APK-nya di memori Android Anda. Kemudian, Anda dapat berbagi APK ini atau melakukan apa pun yang Anda mau dengannya. Terkait pesan SMS atau riwayat panggilan, jika Anda ingin memulihkan informasi itu, cukup tekan fungsi 'restore' di aplikasi Swift Backup. Dengan demikian, Anda juga dapat melihat dan memulihkan aplikasi apa pun yang telah Anda download, latar belakang yang sedang Anda download, serta kontak di daftar kontak Anda.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Fitur menarik lainnya di Swift Backup yaitu Anda dapat melihat informasi dan detail perangkat Anda. Cari tahu di jaringan mana Anda terhubung, daftar WiFi yang tersambung, penggunaan prosesor, resolusi layar, dan banyak lagi.

Swift Backup adalah aplikasi komprehensif yang memungkinkan pengguna memulihkan segala jenis file dari smartphone mereka.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 6.0 ke atas

Informasi tentang Swift Backup 5.0.6

Nama Paket org.swiftapps.swiftbackup
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Umum
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit SwiftApps.org
Unduhan 48,184
Tanggal 15 Des 2024
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 5.0.5 Android + 6.0 10 Nov 2024
apk 5.0.4 Android + 6.0 1 Feb 2024
apk 5.0.3 Android + 6.0 26 Jan 2024
apk 5.0.2 Android + 6.0 25 Jan 2024
apk 5.0.1 Android + 6.0 17 Jan 2024
apk 5.0.0 Android + 6.0 11 Jan 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Swift Backup

Penilaian

4.0
5
4
3
2
1
1 ulasan

Komentar

bezuhv icon
bezuhv
pada 2022

Programnya bagus, tetapi tidak membuat cadangan APK sederhana.

2
Balas
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon ABox Voice Changer-Real Time
Ganti suara secara real-time dengan aplikasi ABox Voice Changer.
Ikon JM TOOLS Pro
Aplikasi resmi dari saluran YouTube populer ini
Ikon V-Appstore
Appstore resmi dari Vivo
Ikon iFly Keyboard
Aplikasi keyboard penuh skin
Ikon SHAREit - Connect & Transfer
Aplikasi transfer file yang cepat dan nyaman
Ikon Turbo VPN
Aplikasi VPN yang minimalis
Ikon APK Editor
Mengedit aplikasi dan menyesuaikannya sesuka hati
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon ABox Voice Changer-Real Time
Ganti suara secara real-time dengan aplikasi ABox Voice Changer.
Ikon JM TOOLS Pro
Aplikasi resmi dari saluran YouTube populer ini
Ikon UC Browser
Jelajahi internet dan unduh video dengan mudah
Ikon ZArchiver
Segala yang Anda butuhkan untuk berkas kompresi
Ikon MT Manager
Editor dan pengelola file APK
Ikon V-Appstore
Appstore resmi dari Vivo
Ikon iFly Keyboard
Aplikasi keyboard penuh skin